Rehab Gedung SMAN 1 Bakam 1,7 Miliyar, Baja Ringan Flatpon Masih Layak Pakai, Kok Diganti !!

Election, Headline206,728 views
Bagikan

Ada penghematan 30%, bang, setara 300 juta.

Penulis: Ical.

OKEYBOZ.COM, BAKAM — Pengerjaan proyek Dinas Pendidikan rehabilitasi gedung/bangunan SMA Negeri 1 Bakam kabupaten Bangka, diduga sarat adanya kecurangan dan kongkalikong, Senin (5/8/2024).

Proyek yang menelan anggaran sebesar Rp.1,693,017,000.00 yang menggunakan dana DAK (Dana Alokasi Khusus) Fisika SMA T.H.2024 dengan nomor kontrak 421.3/1011/II/DAKFSMA/DINDIK dinilai pemborosan.

Pantauan tim Journalis Babel Bergerak (Jobber) dilapangan pada Senin (5/8/2024) siang, rehabilitasi gedung SMA 1 Bakam kab. Bangka ini terlihat atap flatpon sudah dibongkar namun rangka baja masih terpasang.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *