Banyak generasi muda yang memilih sektor lain yang lebih menarik, contohnya seperti di sektor teknologi, bisnis, dan hiburan. Sektor ini dianggap lebih menjanjikan dari segi pendapatan, perkembangan karier, dan gaya hidup.
Mayoritas generasi muda memilih lingkungan kerja yang lebih nyaman, seperti lingkungan kerja di perkotaan dengan fasilitas yang lebih lengkap dan modern yang memiliki daya tarik tersendiri karena memberikan suasana kerja yang lebih modern dan dinamis, serta memungkinkan mereka untuk menjalani gaya hidup yang lebih dinamis dan sesuai dengan tren terkini.