Keterkaitan Perekonomian Lokal Dan Pelestarian Lada Sebagai Warisan Budaya Bangka Belitung

Election, Headline350 views
Bagikan

OKEYBOZ.COM, OPINI — Lada (Piper Nigrum L) sering juga disebut dengan sahang adalah salah satu rempah-repah yang kerap digunakan untuk memasak, menambah aroma masakan dan memiliki cita rasa pedas.

Sebagai salah satu komoditas unggulan di Bangka Belitung. Lada merupakan komoditas pertanian yang berkualitas dan merupakan warisan budaya. Tidak hanya menjadi tradisi, lada juga menjadi strategi untuk meningkatkan perekonomian bagi masyarakat.Lada terdapat dua jenis, yaitu lada putih dan lada hitam. Yang membedakan keduanya ialah dalam pengolahan, lada putih diolah dengan cara di keringkan setelah melalui proses perendaman dan pelepasan kulit, lada hitam dengan cara dikeringkan bersamaan dengan kulitnya.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *