Melati: Penggunaan Medsos Adalah Tanggung Jawab, Berikan Motivasi dan Inspirasi

Bagikan

OKEYBOZ.COM, PANGKALPINANG – Puluhan peserta seminar online atau webinar yang diikuti kalangan mahasiswa dari beberapa kampus di Indonesia, nampak antusias mengikuti kegiatan yang diselenggarakan oleh Fakultas Ilmu Komunikasi Program Magister Universitas Islam Bandung (UNISBA) atas ide Wakil Dekan II Fakultas Ilmu Komunikasi UNISBA, Dr. Dedeh Fardiah, Dra., M.Si

sebagai tugas UTS mata kuliah Dinamika Media & Masyarakat, Minggu (10/3/2022).

Mengawali webinar ini, Kaprodi Magister Ilmu Komunikasi UNISBA,  Dr. Ike Junita memberikan pidatonya, yang dilanjutkan oleh Dekan Fakultas Ilmu Komunikasi UNISBA, Prof. Dr. Atie Rachmiaty, Dra., M.Si selaku Keynote Speaker.

Banyak pertanyaan diberikan peserta webinar kepada dua narasumber berkompeten yang dihadirkan sebagai pegiat media sosial (medsos), yakni istri Gubernur Bangka Belitung (Babel) sekaligus Ketua Tim Penggerak Pembinaan Kesejahteraan Keluarga (TP PKK) Babel Melati Erzaldi, dan public speaker Fathia Noor Fatimah.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *