Kakwarda Melati Ingin Masyarakat Bersatu Untuk Saling Membantu Menghadapi Covid-19

Berita, Headline, Lokal, News3,807 views
Bagikan

Seorang pramuka harus semangat, terutama menghadapi pandemi Covid-19 yang memberi dampak pada berbagai kalangan tanpa terkecuali. Selain itu, seorang pramuka juga menjadi pandu salah satunya untuk memandu masyarakat agar tidak memiliki stigma negatif terhadap Covid-19.

“Kita yakin bahwa ujian ini tidak akan diberikan pada kita kalau kita gak mampu menghadapinya. Allah tidak akan memberikan ujian pada kita di luar batas kemampuan makhluk-Nya,” ungkap Kakak Melati.

Paket sembako yang terdiri dari beras, teri kering, kecap, dan bahan pokok lainnya, serta masker hingga hand sanitizer merupakan hasil karya masyarakat Babel sendiri.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *