5 Olahraga Ringan di Pagi Hari, Buat Badanmu Jadi Sehat dan Bugar

Bagikan

4. Bersepeda


Bersepeda merupakan olahraga sekaligus kegiatan rekreasi. Dengan udara yang segar dan bersih di pagi hari, bersepeda menjadi lebih nyaman, selain itu kamu juga bisa menikmati pemandangan di sekitar. Banyak manfaat yang akan kamu peroleh dari bersepeda, di antaranya menyehatkan jantung, menambah kreativitas, mengurangi stres, meningkatkan sistem imun, dan lain-lain.

5. Yoga


Yoga merupakan jenis aktivitas yang bermanfaat untuk kesehatan fisik, mental, dan juga spritual sepanjang hari. Latihan yoga sebaiknya dilakukan di pagi hari dalam kondisi perut masih kosong. Jika kamu tidak sempat melakukannya di pagi hari, yoga bisa dilakukan kapan saja tapi usahakan perut dalam kondisi kosong. 
Itulah tadi lima olahraga ringan yang bisa kamu lakukan di pagi hari sebelum beraktivitas. Tunggu apa lagi? Yuk mulai olahraga secara rutin! Semoga informasi di atas bisa bermanfaat dan menambah wawasan kamu ya.
(*/aditya)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *