Kapolres Bangka Barat : Kampung Tanggap Mandiri Covid-19 Persiapan Menuju Tatanan Hidup Baru Atau “New Normal”

Berita, Headline, Lokal, News4,789 views
Bagikan

“Kesadaran warga semakin meningkat untuk secara mandiri melakukan pencegahan penularan virus, hal itu bisa berhasil berkat kerja sama yang baik seluruh pihak selama ini,” Ujar kapolres.

Menurut kapolres Bangka Barat, membangun kampung tanggap mandiri Covid-19 tidak akan berhasil jika tidak ada peran aktif warga, petugas Puskesmas, aparat kelurahan dan para relawan.

Kapolres Bangka Barat AKBP Fedriansah, SIK, mengatakan, kampung tanggap mandiri Covid-19 merupakan sebuah kawasan atau daerah yang secara sadar, aktif dan swadaya melakukan upaya pencegahan dini dalam membantu menanggulangi wabah.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *