Teng! Operasi Patuh Menumbing 2020 Dimulai, Kapolda Tegaskan Tak Ada ‘Pungli’

Berita, Headline, Lokal, News5,460 views
Bagikan

Anang menjelaskan, bahwa tujuan Operasi Patuh 2020 ialah meningkatkan kesadaran masyarakat dalam mematuhi tata tertib lalu lintas. Sekaligus, dimaksudkan untuk menekan angka kecelakaan.

Baca Juga : Wartawan Kabupaten Bangka, Soroti MOU Media Pemkab Bangka

Mengingat berdasarkan data dari Direktorat Lalu Lintas Polda Babel jumlah kecelakaan lalu lintas mengalami kenaikan sebanyak 32,6 persen atau 91 kejadian, yang di buktikan dengan data pada tahun 2018 ada sebanyak 279 kejadian, sedangkan pada tahun 2019 sebanyak 370 kejadian.

“Untuk jumlah korban meninggal dunia operasi patuh tahun 2018 sebanyak 208 orang, sedangkan pada tahun 2019 sebanyak 202 orang, terjadi penurunan jumlah korban meninggal dunia sebanyak 6 orang, atau turun sekitar 2,8 persen,” jelas Kapolda.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *