Puskesmas Baturusa Apresiasi Program PT. PJB dan BECAK Babel Peduli Covid-19

Berita, Headline, Lokal, News4,053 views
Bagikan

Ia menambahkan bahwa program ini menjadi suatu bentuk kolaborasi yang baik antara dunia business terhadap governmnet dengan melibatkan community. Artinya ada kerjasama yang baik yang akan berdampak di lingkungan masyarakat sebagai upaya bersama pemutusan rantai penyebaran Covid-19.

Kunto Gunawan Wibisono selaku Manager Unit PJB Services PLTU Air Anyir menyampaikan bahwa program PJB Peduli Covid-19 ini dilakukan sebagai langkah kongkrit dalam membantu meminimalisasi penularan virus corona. Ia berharap bantuan ini dapat bermanfaat dan dapat digunakan dengan optimal sehingga mampu mengurangi risiko bencana kesehatan yang dapat ditimbulkan di masa pandemi seperti ini.

Kepala Puskesmas Baturusa, Tafwid, SKM MPH juga mengucapkan terimakasih dan mengapresiasikan PJB dan BECAk Babel yg sudah memberikan bantuannya untuk mencukupi kebutuhan APD terutama Faceshield, surgical gown, dan thermogun, ini merupakan bentuk kepedulian PJB dan BECAK Babel, ikut serta berperang bersama-sama melawan Covid-19.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *