Dirjen Perhubungan Laut Dukung Peningkatan Kapasitas Pelabuhan dan Alur Pelayaran Babel

Berita, Headline, Lokal, News4,224 views
Bagikan

Pemerintah pusat memberikan apresiasi atas berbagai upaya yang sudah dilakukan Gubernur Erzaldi untuk mempercepat pembangunan pelabuhan di Bangka Belitung apalagi Bangka Belitung merupakan wilayah kepulauan yang membutuhkan infrastruktur untuk mewujudkan konektivitas antar pulau dan pelayanan ekspor komoditas asal Bangka Belitung ke negara tujuan (end user).

Pada kesempatan itu, Dirjen Agus meyakinkan pihaknya akan memberikan dukungan dan kebijakan sesuai kewenangan pemerintah pusat dan jika kewenangan tersebut merupakan kewenangan daerah sepenuhnya juga pihaknya akan mendukung.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *