Menyikapi RAPBD perubahan yang disampaikan Bupati dalam rapat paripurna, Taufik berpesan agar alokasi APBD lebih dititik beratkan pada sumber pendapatan daerah seperti dinas pertanian dan pangan, dinas pertanian serta dinas pariwisata.
Sesuai APBD satu taun 2020 dinas pertanian dan pangan mendapat anggaran kurang lebih 17M dinas perikanan 7M dan dinas pariwisata 8M.
” Jadi apakah mungkin dengan nilai anggaran itu bisa mengembangkan sektor-sektor tersebut? dan anggaran itu hanya habis untuk belanja pegawai saja kok”, ucap Taufik.