“Oleh karena itu, untuk meningkatkan kompetensi anggota kami, kami melakukan berbagai upaya melalui pelatihan-pelatihan. Kami juga berharap media online menjadi partner strategis dalam menyampaikan program-program pemerintah,” ujarnya
Sementara itu Ketua MOI Babel terpilih Feryandi mengatakan jumlah media online di Babel saat ini berjumlah 224 media, di Pulau Bangka sendiri ada 145 media online dan di Pulau Belitung sudah ada sekitar 79 media online.
“Dari jumlah tersebut baru 42 media online yang sudah bergabung dalam organisasi MOI Babel. Bersama, kami bertekad untuk melakukan pembinaan terhadap media online agar dapat lebih profesional. Kami juga konsern terhadap penyebaran hoaks di Babel serta bersinergi dengan pemda dalam penyelenggaraan pembangunan di Babel sesuai dengan visi dan misi MOI,” ungkapnya.
Turut hadir dalam kegiatan sekjen MOI pusat, Wakil Wali Kota Pangkalpinang, forkopimda, organisasi pemuda, serta tamu undangan dari instansi terkait.
Berikut nama-nama pengurus harian organisasi MOI Babel periode tahun 2020-2023 :