Lowongan CPNS dan PPPK 2021 Bateng, Sediakan 625 Kuota

Berita, Headline, Lokal, News4,194 views
Bagikan

Lebih lanjut pelaksanaan tes CPNS pun akan dilakukan sesuai dengan prosedur kesehatan yang telah dianjurkan.

“Tahun ini kita mungkin hanya bisa 50 unit dengan situasi Covid-19 ini, namun dari 50 unit itu pun kita bagi 2, jadi 25 per ruangan, kalau tahun lalu kita bisa 100 satu ruangan, namun karena saat ini situasi Covid-19 dan harus jaga jarak dan sebagainya yaitu protokol kesehatan kita jaga, maka satu sesi hanya 25 per ruangan, karena ada dua ruangan jadi totalnya 50,” tambah Wahyu.

Sementara itu untuk penerimaan pada tahun ini terdapat kesempatan pada tenaga kesehatan, teknik, dan guru serta non guru.

“Sedangkan untuk penerimaan tahun ini ada tenaga kesehatan, teknik dan guru, serta non guru, namun untuk formasi atau detalil lengkapnya belum bisa kita sampaikan,” tutup Wahyu.(ob)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *