Tim Naga Berhasil Cokok Pelaku Pencurian dan Penadah di 21 Titik.

Berita, Headline, Lokal, News2,960 views
Bagikan

Caption : Kapolres saat melakukan konfrensi Pers.

Penulis : Afsana Dika

OKEYBOZ.COM, PANGKALPINANG, —Polres Pangkalpinang Gelar Konfrensi Pers Terkait Keberhasilan menangkap Pelaku Penadah dan pelaku Pencurian dengan Pemberatan Di 21 Titik yang ada di Bangka Belitung.Di halaman depan Polres Pangkalpinang. Pada (10/11/2021)

Kapolres Pangkalpinang AKBP Budi Murtiono SIK Mengatakan awal pula penangkapan Bermula dari laporan Masyarakat pada tanggal (5/06/2021)Tim Naga Polres Pangkalpinang Mendapat informasi tentang dugaan tindak pidana pencurian dengan pemberatan sesuai dengan laporan polisi Nomor : LP/B/391/X/2021/Polres Pangkalpinang/Polda Bangka Belitung, Tanggal 11 Oktober 2021.

“Setelah mendapat laporan tersebut tim buser naga polres pangkalpinang langsung menuju ke tempat dimana terduga pelaku yang sudah diketahui bernama Risdianto alias Dodi yang mana pada saat itu tim buser naga Polres Pangkalpinang mendatangi kediaman di pondok Daerah Pantai Pasir Padi Kelurahan Temberan setelah itu langsung diamankan dan di intograsi, ia langsung mengakui bahwa benar dia ada melakukan pencurian di Perumahan guru SDN 27 Pangkalpinang. Ucap Kapolres saat konferensi Pers.

Kemudian Tim Buser Naga Polres Pangkalpinang Menginterogasi dari hasil pengembangan lebih dalam Risdianto alias Dodi lalu dia mengakui juga ada melakukan pencurian kendaraan bermotor di wilayah Pangkalpinang dan di wilayah Kabupaten bangka yaitu.

“1unit sepeda motor Honda Beat warna merah putih sesuai dengan laporan polisi : LP/B/288/IX/2021/POLRES PANGKALPINANG/POLDA BANGKA BELITUNG, tanggal 10 Agustus 2021;

1unit sepeda motor Honda Vario techno warna merah hitam sesuai dengan laporan polisi : LP/B/328/IX/2021/POLRES PANGKALPINANG/POLDA BANGKA BELITUNG, tanggal 09 September 2021;

1 (satu) unit sepeda motor Honda Vario warna abu-abu sesuai dengan laporan polisi : LP/B/308/VIII/2021/POLRES PANGKALPINANG/POLDA BANGKA BELITUNG, tanggal 23 Agusutus 2021;

1 unit sepeda motor Yamaha Mio J warna merah TKP daerah Air itam untuk laporan polisi masih dicari;

1 unit sepeda motor Yamaha Xeon warna Biru hitam TKP daerah Sungai liat untuk laporan polisi masih dicari;

1 unit sepeda motor Yamaha mio warna hitam TKP daerah Pangkal balam untuk laporan polisi masih dicari;

1unit sepeda motor Yamaha Scoopy warna hitam abu-abu TKP daerah Sungailiat untuk laporan polisi masih dicari;

1unit HP Redmi warna hitam TKP daerah Pangkal balam untuk Barang bukti lain-lain dan laporan polisi masih dicari;

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *