Patuhi 17 Pelanggaran Ini, Agar Tidak Terjaring Operasi Patuh Menumbing 2022

Bagikan

“Kita juga berupaya ada ETLE, ada penindakan, kita juga mendirikan pos lapangan untuk mengurangi jumlah kecelakaan. Perlu diketahui bersama kecelakaan tidak hanya oleh manusia saja tapi bisa juga karena kendaraan, cuaca, dan sarana prasarana jalannya juga,” ujar Juang.

Dia menuturkan, ada 17 target pada operasi patuh ini namun di antaranya target yang utama adalah penindakan bagi yang melawan arus, motor muatan lebih dari dua orang, anak di bawah umur berkendara, tidak menggunakan helm, untuk kendaraan roda empat yang tidak menggunakan sabuk pengaman.

“Yang jelas menimbulkan kecelakaan fatal itu akan kita tindak, tapi hal-hal yang menyebabkan roda dua bisa kecelakaan, tidak memiliki SIM dan lain sebagainya,” pungkasnya.

Adapun bentuk pelanggaran lalu lintas yang berpotensi mengganggu keselamatan berlalu lintas, yang termasuk dalam 17 sasaran prioritas:

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *