Maulan Aklil Menjadi Inspektur Upacara Hari Sumpah Pemuda

Bagikan

“Peringatan Hari Sumpah Pemuda ini selalu memiliki arti penting karena ancaman-ancaman terhadap kesatuan Indonesia selalu ada bersamaan dengan cita-cita mewujudkan kejayaan Indonesia,” lanjut Molen.

 

Sambungnya, pemuda hari ini adalah tokoh-tokoh yang akan berperan pada masa yang akan datang. Kerja-kerja kolaboratif antar pihak perlu dikembangkan, karena upaya pembangunan pemuda tidak bisa dilakukan secara sendiri-sendiri atau parsia. Pembangunan kepemudaan membutuhkan orkestrasi yang sinkron dan harmoni. (*)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *