Pj Gubernur Ridwan: Pemimpin Harus Memiliki Keteguhan Sikap

Bagikan

Ia mengatakan, dengan sumpah jabatan yang telah diucapkannya, maka berkenaan dengan pertambangan ilegal, dirinya tak akan mundur. Pj Gubernur Ridwan mempersilahkan para penambang tersebut untuk mengurus perizinannya, karena itu semua demi generasi Babel di masa mendatang.

 

“Saya tidak bisa menyenangkan semua pihak. Harapan saya provinsi ini naik kelas. Jadi, meskipun provinsi yang tegolong muda, tetapi tidak dipandang sebelah mata,” ujarnya.

 

Dalam paparannya, ia juga menyampaikan kondisi Bangka Belitung saat ini, yang menurutnya semakin membaik. Jika di awal masa kepemimpinannya, inflasi Bangka Belitung sempat menyentuh 7,77 persen. Namun, berkat kerja keras seluruh pihak, pada Januari 2023 inflasi Bangka Belitung hanya 4,94 persen, atau turun hingga 2,83 persen.

 

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *