“Saya tadi dari kantor BPN untuk mengurus surat tanah asrama tersebut. Setelah itu saya menuju asrama, akan tetapi karena terjebak macet, sehingga saya memberikan share lokasi terdekat. Jadi saya pikir pak ketua DPRD mau pergi kemana sehingga saya langsung menuju ke asrama tersebut untuk bertemu ketua DPRD,” jelasnya
Denny mengakui bahwa kejadian tersebut merupakan miskomunikasi antara dirinya dengan ketua DPRD Bangka.
“Saya sudah minta maaf dan mengaku salah kepada ketua DPRD Bangka karena datang terlambat, terkait parkir mobil itu orang sedang numpang parkir untuk sutting yang tinggal di hotel samping asrama ISBA Bandung,” tambahnya
Informasi, Denny merupakan warga asli Bangka di kota Sungailiat, dan sudah lama menetap di Bandung. Bekerja untuk menjaga dan merawat ISBA Bandung termasuk tenaga kontrak. (OB)